Resepsi Sambut Besan Berujung Warga Tertembak Anggota DPRD Lampung Tengah

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 7 Juli 2024 - 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG TENGAH, Peristiwaterkini – Salah seorang warga bernama Salman tewas tertembak di bagian kepala. Diketahui Pelaku adalah anggota DPRD Lampung Tengah berinisial MSM.

Peristiwa itu terjadi ketika resepsi pernikahan berlangsung di Kampung Mataram Libo, Kabupaten Lampung Tengah, Sabtu (6/7/24) sekitar pukul 11.00 WIB

Terkait penembakan itu, Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Umi Fadillah Astutik mengatakan peristiwa tersebut berawal dari kegiatan rangkaian adat dalam resepsi pernikahan untuk menyambut keluarga besan.

“Peristiwa terjadi di Kampung Mataram, Kabupaten Lampung Tengah pukul 10.00 WIB. Saat itu dalam acara resepsi pernikahan ada kegiatan adat menyambut keluarga besan. Kemudian dalam kegiatan itu pelaku MSM ini hadir sebagai warga yang ditokohkan untuk melepaskan tembakan sebagai penyambutan,” katanya.

Namun, sambungnya, senjata api yang digunakan MSM mengenai warga yang sedang berada di lokasi. Akibat kejadian itu, Salman tewas di tempat dengan luka di bagian kening kanan.

“Senjata api yang ditembakkan itu rupanya pelurunya ini mengenai seorang warga yang kala itu tengah duduk di dekat parit di lokasi kejadian. Peluru tersebut langsung mengenai kepalanya,” ujarnya.

“Luka tembakan itu di kening kanan korban,” sambungnya.

Berita Terkait

‎Tren Naked Flying: Liburan Tanpa Bagasi, Sadar Lingkungan Sosial
Hujan Deras Tak Hentikan TNI Kebut Jembatan Garuda
‎TNI-Relawan Gaspol Bangun Jembatan Garuda, Gotong Royong Sampai Malam
KUHP dan KUHAP Nasional Berlaku, Tantangan Kebebasan dan Keadilan Digital Menguat
‎Dandim Wonosobo Lepas Jalan Sehat HAB Kemenag, Tegaskan Kerukunan Umat
Kodim Wonosobo Doa Bersama, Awali 2026 dengan Introspeksi Prajurit
‎Waterboom Jogja Rayakan 10 Tahun, Ada Kuliner Run hingga Rebranding Warna-Warni
Basarnas Hentikan Pencarian Korban Banjir Aceh, Fokus Pemantauan Lanjutan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 11:19 WIB

‎Tren Naked Flying: Liburan Tanpa Bagasi, Sadar Lingkungan Sosial

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:33 WIB

Hujan Deras Tak Hentikan TNI Kebut Jembatan Garuda

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:44 WIB

‎TNI-Relawan Gaspol Bangun Jembatan Garuda, Gotong Royong Sampai Malam

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:19 WIB

KUHP dan KUHAP Nasional Berlaku, Tantangan Kebebasan dan Keadilan Digital Menguat

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:15 WIB

‎Dandim Wonosobo Lepas Jalan Sehat HAB Kemenag, Tegaskan Kerukunan Umat

Berita Terbaru

NASIONAL

Danrem 072 Tinjau Jembatan Garuda, 95 Persen Siap Rampung

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:56 WIB