Harga Emas Antam Bertahan, Buyback Naik Dalam Tiga Hari Terakhir

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 5 Januari 2026 - 10:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto : emas antam

foto : emas antam

Peristiwaterkini.net – Harga emas batangan produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) kembali terpantau stabil pada awal pekan ini.

Berdasarkan pantauan dari laman resmi logam mulia, pada senin (5/1/2026), harga emas Antam bertahan di level Rp 2.488.000 per gram.

Setabilnya harga tersebut tercatat sudah berlangsung selama tiga hari berturut-turut sejak Sabtu (3/1/2026).

Kondisi ini memberikan kepastian bagi investor dan masyarakat yang tengah memantau pergerakan logam mulia sebagai instrumen lindung nilai.

Meski pun harga jual emas batangan belum mengalami perubahan, harga jual kembali atau buyback justru menunjukkan pergerakan naik.

Harga buyback saat ini berada diangka Rp2.371.000 per gram.

Angka tersebut meningkat dibanding hari sebelumnya yang sempat berada di posisi Rp2.346.000 per gramnya.

Kenaikan harga buyback tersebut menjadi angin segar bagi pemilik emas batangan yang berencana mencairkan asetnya.

Penulis : jurnalis

Editor : peristiwaterkini

Berita Terkait

‎Dandim Wonosobo Lepas Jalan Sehat HAB Kemenag, Tegaskan Kerukunan Umat
Jim Geovedi, Hacker Indonesia Ditakuti Dunia Lewat Keamanan Satelit Global
Basarnas Hentikan Pencarian Korban Banjir Aceh, Fokus Pemantauan Lanjutan
Dandim Wonosobo Tinjau Pos Nataru, Warga Diimbau Rayakan Waspada
Polres Wonosobo Siagakan Operasi Lilin Candi Amankan Nataru
Forkopimda Wonosobo Gaspol Siapkan Nataru Aman Terkendali Inflasi
‎Pemakaman Massal Korban Banjir Agam Jadi Momen Duka Bersama
‎Syauqi Dorong Reforma Agraria Tegas, BAP DPD Bongkar Konflik Lahan

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 10:26 WIB

Harga Emas Antam Bertahan, Buyback Naik Dalam Tiga Hari Terakhir

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:15 WIB

‎Dandim Wonosobo Lepas Jalan Sehat HAB Kemenag, Tegaskan Kerukunan Umat

Senin, 29 Desember 2025 - 13:44 WIB

Jim Geovedi, Hacker Indonesia Ditakuti Dunia Lewat Keamanan Satelit Global

Kamis, 25 Desember 2025 - 21:55 WIB

Basarnas Hentikan Pencarian Korban Banjir Aceh, Fokus Pemantauan Lanjutan

Senin, 22 Desember 2025 - 19:28 WIB

Dandim Wonosobo Tinjau Pos Nataru, Warga Diimbau Rayakan Waspada

Berita Terbaru