Pengumpul Buah Sawit Dianiaya, Tiga Orang Alami Luka Memar

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 26 Januari 2025 - 11:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKU, Peristiwaterkini – Sebuah insiden terjadi di area kebun sawit Mitra Ogan, yang berlokasi di Dusun Talang Kemang, Desa Bindu, Kecamatan Peninjauan, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU).

Tiga orang, yakni seorang pelapor Merli Aprizon bersama dua rekannya yaitu Rian Nopendru dan Zulkarnain, dilaporkan mengalami kekerasan fisik ketika sedang mengumpulkan brondolan sawit di lokasi tersebut. Sabtu (25/1/2025).

Kapolsek Peninjauan AKP Yulia Fitri Yanti S.Sos.,M.Si melalui Kanit Reskrim Bripka yulikal yusdi S.Ikom mengatakan, saat para korban hendak berpindah lokasi setelah mengumpulkan sawit, mereka didatangi sekelompok orang dari Desa Lubuk Rukam.

Salah seorang dari kelompok yang bernama Awang langsung menabrakkan Sepeda motor nya ke motor milik Merli, dan menanyakan Sedang apa kalian disini.

Saudara Merli menjawab “mengambil berindolan buah sawit” dan ditanya lagi oleh Awang “dari mana kalian inì,” di jawab oleh Merlin dari Desa Bindu.

Penulis : 1210

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

‎Tren Naked Flying: Liburan Tanpa Bagasi, Sadar Lingkungan Sosial
Hujan Deras Tak Hentikan TNI Kebut Jembatan Garuda
‎TNI-Relawan Gaspol Bangun Jembatan Garuda, Gotong Royong Sampai Malam
KUHP dan KUHAP Nasional Berlaku, Tantangan Kebebasan dan Keadilan Digital Menguat
‎Dandim Wonosobo Lepas Jalan Sehat HAB Kemenag, Tegaskan Kerukunan Umat
Kodim Wonosobo Doa Bersama, Awali 2026 dengan Introspeksi Prajurit
‎Waterboom Jogja Rayakan 10 Tahun, Ada Kuliner Run hingga Rebranding Warna-Warni
Basarnas Hentikan Pencarian Korban Banjir Aceh, Fokus Pemantauan Lanjutan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 11:19 WIB

‎Tren Naked Flying: Liburan Tanpa Bagasi, Sadar Lingkungan Sosial

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:33 WIB

Hujan Deras Tak Hentikan TNI Kebut Jembatan Garuda

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:44 WIB

‎TNI-Relawan Gaspol Bangun Jembatan Garuda, Gotong Royong Sampai Malam

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:19 WIB

KUHP dan KUHAP Nasional Berlaku, Tantangan Kebebasan dan Keadilan Digital Menguat

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:15 WIB

‎Dandim Wonosobo Lepas Jalan Sehat HAB Kemenag, Tegaskan Kerukunan Umat

Berita Terbaru

NASIONAL

Danrem 072 Tinjau Jembatan Garuda, 95 Persen Siap Rampung

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:56 WIB