Tuntut Anggota Arogan, Ratusan Warga Dari Tiga Desa Datangi Polres OKU 

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKU, Peristiwaterkini – Masyarakat dari tiga Desa di Kecamatan Peninjauan Kabupaten OKU,mendatangi Polres OKU, pada Rabu (5/2/2025) sekira pukul 11.30 WIB.

Kedatangan masyarakat inì mengatas namakan Tiga Desa Bersatu, yaitu desa Durian, Desa Lubuk Rukam dan Desa Bindu, untuk menuntut anggota polisi dengan semena-mena mengeluarkan tembakan di depan masyarakat.

Kedatangan ratusan masyarakat tersebut di sambut dengan baik oleh Kapolres OKU AKBP Imam Zamroni bersama jajaran anggota di halaman Polres OKU.

Dalam orasinya Muzilin sebagai perwakilan masyarakat, menyampaikan maksud kedatangan warga dari tiga desa kepada Kapolres OKU, mengklarifikasi tindakan Anggotanya dilapangan.

“Kami masyarakat desa meminta kepada Kapolres OKU untuk memeriksa anggota yang dengan seenaknya mengeluarkan senjata dan menembakan ke atas kepada masyarakat,” ucapnya dalam orasi tersebut.

Dilanjutkannya, kami memohon agar pihak kepolisian dapat mengklarifikasi atas tindakan anggota tersebut di Sp 3 Dusun Darmo.

“Kami meminta agar anggota tersebut di periksa, Karena jangan seenaknya mengeluarkan senjata api di depan masyarakat, kami masyarakat bukan kriminal,” ucapnya.

Penulis : Gunawan/1210

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

Forkompinda OKU Silaturahmi ke Kediaman Bupati Terpilih H. Teddy Meilwansyah
Pj. Bupati OKU Lantik 57 Pejabat Fungsional, Tekankan Profesionalisme dan Kinerja
Diduga Korupsi Ratusan Miliar, Ketua GMPD Sumsel Laporkan PT SMBR Ke Kejagung 
Kejari OKU MoU dengan Camat dan Kades untuk Bantuan Hukum
Sengketa Tanah Ulayat di Bindu: Masyarakat vs PT Perkebunan Mitra Ogan
Kejari OKU Sosialisasikan Aplikasi Jaga Desa kepada Kepala Desa dan Operator Desa
KPU OKU Tetapkan Teddy Meilwansyah-Marjito Bachri sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Perumda Pasar OKU dan Kejari Teken MoU untuk Pengelolaan Hukum yang Lebih Baik
Berita ini 2,339 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:21 WIB

Forkompinda OKU Silaturahmi ke Kediaman Bupati Terpilih H. Teddy Meilwansyah

Selasa, 11 Februari 2025 - 06:18 WIB

Pj. Bupati OKU Lantik 57 Pejabat Fungsional, Tekankan Profesionalisme dan Kinerja

Senin, 10 Februari 2025 - 19:35 WIB

Diduga Korupsi Ratusan Miliar, Ketua GMPD Sumsel Laporkan PT SMBR Ke Kejagung 

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:35 WIB

Kejari OKU MoU dengan Camat dan Kades untuk Bantuan Hukum

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:48 WIB

Sengketa Tanah Ulayat di Bindu: Masyarakat vs PT Perkebunan Mitra Ogan

Berita Terbaru

Foto : Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) DIY, Yuna Pancawati

JOGJA

DIY Dorong Ekspor Ke Negara Non Tradisional

Selasa, 11 Feb 2025 - 13:55 WIB