Tragedi Pesawat Latih di Banyuwangi, Sejarah Kecelakaan yang Berulang

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto : pesawat jatuh ke laut

foto : pesawat jatuh ke laut

Banyuwangi, Peristiwaterkini – Kantor Basarnas hendak membantu evakuasi awak pesawat latih yang jatuh di Muncar, Banyuwangi.

Pesawat yang diduga milik Akademi Penerbangan Indonesia (API) Banyuwangi berisi 2 awak pesawat dan dipastikan selamat.

Kepala Kantor SAR Kelas A Surabaya Muhamad Hariyadi menyatakan pihaknya telah mendapatkan laporan terkait kecelakaan pesawat latih itu sekitar pukul 15.00 WIB.

“Kami mendapatkan informasi langsung dari pihak Airnav Banyuwangi. Jadi benar ada pesawat jatuh dengan top 2 orang dan kami dapat laporkan 2 orang kru pesawat dalam keadaan selamat,” kata Hariyadi.

Karena kedua awak pesawat yang dinyatakan selamat, pihak Basarnas batal menerjunkan personel ke lokasi. Meski demikian, dia memastikan Basarnas tetap akan melakukan pemantauan situasi lanjutan.

Senada, Kapolsek Muncar AKP Mujiono, membenarkan adanya tragedi pesawat latih milik API tersebut. Diketahui jatuhnya pesawat latih di pantai Gumuk Kantong terjadi sekira pukul 14.30 WIB.

Melalui keterangan yang telah didapat, pesawat latihan yang memiliki kode PK-BYK tersebut mendadak terbang rendah dan menukik tepat di bibir pantai.

Penulis : kurniawan

Editor : peristiwaterkini

Berita Terkait

Truk Rem Blong, 8 Nyawa Melayang!
Sadis, Suami Bunuh Istri Yang Minta Cerai 
Mayat Pria dengan Luka Tusuk Gegerkan Warga Desa Gunung Meraksa
Harga Emas Antam Naik Rp4.000 per Gram, Berikut Daftar Lengkapnya
Tragedi di Pantai Drini, Tiga Siswa Tewas Terseret Arus, Satu Masih Dicari
Sadis Pemuda Penggal Ayahnya Sendiri Lalu Coba Bunuh Diri
Pelaku Mutilasi Wanita dalam Koper Berhasil Ditangkap
Kebakaran Hanguskan Puluhan Ruko di Pasar Induk Cepu Blora
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:18 WIB

Truk Rem Blong, 8 Nyawa Melayang!

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:25 WIB

Tragedi Pesawat Latih di Banyuwangi, Sejarah Kecelakaan yang Berulang

Selasa, 4 Februari 2025 - 20:07 WIB

Sadis, Suami Bunuh Istri Yang Minta Cerai 

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:52 WIB

Mayat Pria dengan Luka Tusuk Gegerkan Warga Desa Gunung Meraksa

Sabtu, 1 Februari 2025 - 14:30 WIB

Harga Emas Antam Naik Rp4.000 per Gram, Berikut Daftar Lengkapnya

Berita Terbaru

Foto : Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) DIY, Yuna Pancawati

JOGJA

DIY Dorong Ekspor Ke Negara Non Tradisional

Selasa, 11 Feb 2025 - 13:55 WIB