Refleksi SMSI Akhir Tahun 2024: Pilar Indonesia Emas 2045

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 31 Desember 2024 - 17:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh: Firdaus (Ketua Umum SMSI)

JAKARTA, Peristiwaterkini – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menyampaikan catatan akhir tahun 2024 dengan menyoroti kiprah Presiden Prabowo Subianto dalam memperkuat semangat kebangsaan dan mempersiapkan Indonesia menuju visi besar Indonesia Emas 2045.

Dalam refleksi ini, SMSI menilai demokrasi terpimpin dan pembangunan sumber daya manusia menjadi fondasi utama pencapaian cita-cita tersebut.

Presiden Prabowo Subianto dinilai berhasil membangkitkan optimisme bangsa. Semangat pantang menyerah yang ditunjukkan sepanjang perjalanan politiknya,

termasuk keberanian menerima tawaran bergabung dalam Kabinet Jokowi meski berisiko kehilangan sebagian pendukung, dianggap sebagai keteladanan yang memperkokoh persatuan bangsa.

Keputusan monumental ini mampu meredakan keterbelahan politik pasca-Pemilu 2019, menjadi contoh keberanian demi kepentingan nasional.

Atas kontribusinya, SMSI memberikan penghargaan Pin Emas kepada Presiden Prabowo sebagai wujud apresiasi atas jasa-jasanya dalam mempersatukan bangsa dan mendorong transformasi pembangunan.

Penulis : Wahyu S

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

Jenazah Sahril Helmi, Kontributor Metro TV Akhirnya Ditemukan
KONI Setujui Perubahan Masa Bakti IMI Jadi 5 Tahun
Anggaran BP Haji Rp 50 Miliar ‘Dicopet’, Abidin Fikri Desak Penjelasan!
Saham PT Semen Baturaja (SMBR) Tertekan di Awal Perdagangan
Persit KCK dan YKPI Bersatu Perangi Kanker: Deteksi Dini Selamatkan Nyawa
MK Tolak Gugatan Hasil Pilkada Kabupaten OKU 2024
Kelangkaan LPG 3 Kg: Bukti Kebijakan Pemerintah Gagal, Rakyat Makin Menderita!
Pengurus Baru TLCI Chapter #2 Riau Resmi Dilantik, Siap Giatkan Program Sosial
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:11 WIB

KONI Setujui Perubahan Masa Bakti IMI Jadi 5 Tahun

Sabtu, 8 Februari 2025 - 08:22 WIB

Anggaran BP Haji Rp 50 Miliar ‘Dicopet’, Abidin Fikri Desak Penjelasan!

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:14 WIB

Saham PT Semen Baturaja (SMBR) Tertekan di Awal Perdagangan

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:46 WIB

Persit KCK dan YKPI Bersatu Perangi Kanker: Deteksi Dini Selamatkan Nyawa

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:57 WIB

MK Tolak Gugatan Hasil Pilkada Kabupaten OKU 2024

Berita Terbaru

Foto : Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) DIY, Yuna Pancawati

JOGJA

DIY Dorong Ekspor Ke Negara Non Tradisional

Selasa, 11 Feb 2025 - 13:55 WIB