‎Pemusnahan Barang Bukti, Bantul Tegaskan Perang Lawan Kejahatan

- Jurnalis

Senin, 25 Agustus 2025 - 15:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

‎“Yang paling banyak adalah rokok ilegal dan miras. Semua ini harus dimusnahkan demi keamanan masyarakat,” imbuh Kajari.

‎Bupati Bantul, Abdul Halim Muslih, menegaskan dukungannya.

‎“Kami ingin Bantul bebas dari narkotika, rokok ilegal, dan miras. Tidak boleh ada tawuran, narkoba, ataupun pelanggaran hukum lain di bumi Projo Taman Sari. Masyarakat mendukung agar semua tindak pidana diberantas sampai tuntas,” ujarnya di hadapan peserta kegiatan.

‎Kegiatan ini juga menjadi momentum sinergi antarinstansi hukum. Kapolres Bantul AKBP Novita Eka Sari menyatakan,

‎“Polri bersama Kejaksaan, BNN, dan semua pihak akan terus berkomitmen menjaga Bantul agar kondusif.”

‎Sementara itu, Dandim 0729/Bantul Letkol Inf Muhidin menambahkan, “Kami siap mendukung penuh setiap langkah penegakan hukum demi keamanan masyarakat.”

Penulis : Wawan

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

‎Kaesang Lantik Pengurus PSI DIY, Target Menang Pemilu
‎Danrem 072 Hadiri Natal Umat Kepatihan, Tegaskan Toleransi DIY
‎Agus Jabo: Pangeran Diponegoro Teladan Nasional Hadapi Krisis Kebangsaan
‎Raissa Anggiani Sambangi Yogya, Lanjutkan Kepada Yang Terhormat Album Tour
‎Haul 171 Tahun Diponegoro Digelar, Trah Tegaskan Spirit Perjuangan
‎PKK Wedomartani Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Sumatera ‎
‎Nurhayati Terharu, Tasyakuran 17 Tahun Yoga Shaking Menguatkan
Yoga Shaking Cokro Joyo Kusumo Rayakan 17 Tahun Eksistensi

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 05:08 WIB

‎Kaesang Lantik Pengurus PSI DIY, Target Menang Pemilu

Sabtu, 10 Januari 2026 - 04:39 WIB

‎Danrem 072 Hadiri Natal Umat Kepatihan, Tegaskan Toleransi DIY

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:47 WIB

‎Agus Jabo: Pangeran Diponegoro Teladan Nasional Hadapi Krisis Kebangsaan

Jumat, 9 Januari 2026 - 04:06 WIB

‎Raissa Anggiani Sambangi Yogya, Lanjutkan Kepada Yang Terhormat Album Tour

Kamis, 8 Januari 2026 - 06:55 WIB

‎PKK Wedomartani Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Sumatera ‎

Berita Terbaru