”Setiap pernyataan advokat membawa konsekuensi hukum dan moral,” ujarnya.
Ia juga mengingatkan mahasiswa bahwa advokat harus mampu berdiri independen di tengah tekanan kekuasaan dan kepentingan.
“Di situlah marwah profesi diuji,” tambahnya.
Pelatihan ini dinilai memberi perspektif baru bagi mahasiswa.
Dekan Fakultas Hukum UWM menyatakan, “Kami ingin mahasiswa memahami realitas profesi hukum secara utuh.”
Ia berharap kegiatan ini menumbuhkan kesadaran kritis dan kesiapan mahasiswa menghadapi dinamika hukum modern yang semakin kompleks.
Penulis : Wawan
Editor : Peristiwaterkini
Halaman : 1 2

















