Mengenal Upacara Miyos Gongso Kraton Ngayogyakarta Sambut Maulid Nabi Muhammad SAW

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 10 September 2024 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

YOGYAKARTA, Peristiwaterkini – Upacara Miyos Gongso Kanjeng Kyai Guntur Madu dan Kanjeng Kyai Nogo Wilogoyang pada Senin (09/09/2024) menandai dimulainya tradisi sekaten Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat hingga Minggu (15/09/2024).

Tradisi Miyos Gongso ditandai dengan prosesi ritual dikeluarkannya dua perangkat gamelan pusaka Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat yakni Kanjeng Kyai Guntur Madu dan Kanjeng Kyai Nogo Wilogo dari Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat menuju Masjid Gede Kauman Yogyakarta.

Kedua perangkat gamelan tersebut nantinya akan berada di Pagongan Utara dan Selatan selama tujuh hari sampai 15 September mendatang hingga tradisi sebar udhik-udhik dan Kondur Gongso menuju Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat.

Penulis : Kurniawan

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

‎Kaesang Tegaskan Kebangkitan PSI, Struktur Akar Rumput Diperkuat
Muhammadiyah 113 Tahun, Syauqi Soeratno Tekankan Misi Kemanusiaan
Layanan Jemput Bola Satlantas Sleman Mudahkan Warga Urus Dokumen ‎
‎Lansia Yogya Tunjukkan Keteguhan Belajar di Usia Senja
Ibu Rumah Tangga Bangun Bisnis Halal, HNI Picu Gelombang Kolaborasi ‎
‎Ngayogjazz 2025 Gemparkan Imogiri Lewat Kirab Meriah Nan Spektakuler
BI DIY Dorong Terobosan Pariwisata Jogja Menuju Kelas Dunia
Bangunharjo Gumregah Fair 2025 Siap Guncang Bantul Meriah!

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 07:09 WIB

‎Kaesang Tegaskan Kebangkitan PSI, Struktur Akar Rumput Diperkuat

Senin, 17 November 2025 - 22:46 WIB

Muhammadiyah 113 Tahun, Syauqi Soeratno Tekankan Misi Kemanusiaan

Senin, 17 November 2025 - 18:09 WIB

Layanan Jemput Bola Satlantas Sleman Mudahkan Warga Urus Dokumen ‎

Senin, 17 November 2025 - 09:00 WIB

‎Lansia Yogya Tunjukkan Keteguhan Belajar di Usia Senja

Minggu, 16 November 2025 - 21:50 WIB

Ibu Rumah Tangga Bangun Bisnis Halal, HNI Picu Gelombang Kolaborasi ‎

Berita Terbaru

OKU

Jaksa KPK Tuntut Empat Terdakwa Suap Pokir OKU

Selasa, 18 Nov 2025 - 17:39 WIB

KRIMINAL

Gus Yazid Bongkar Aliran Dana Rp20 Miliar di Persidangan

Selasa, 18 Nov 2025 - 06:14 WIB