Kepala MAN 1 OKU Lapor Oknum LSM Ke Polres OKU

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 5 Agustus 2024 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: kepala sekolah MAN 1 OKU bersama ketua komite dan pengacara usai laporan ke polres OKU

Foto: kepala sekolah MAN 1 OKU bersama ketua komite dan pengacara usai laporan ke polres OKU

OKU, Peristiwaterkini –  Kepala MAN 1 OKU Winna Elisti, S.Pd., M.Si  OKU dan ketua Komite Man 1 OKU, memenuhi undangan Satintel Polres OKU, untuk klarifikasi dugaan pungli yang di laporkan oleh LSM RIB, Senin (5/8/2024).

Dikatakan kepala sekolah MAN I OKU Winna Elisti bahwa, Kedatangan tersebut untuk mengklarifikasi bahwa sekolah Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 tidak melakukan pungutan liar atau pungli kepada  wali murid seperti yang dituduhkan dan di beritakannya.

“Kami telah memenuhi undangan Satreskrim dan Sat Intel Polres OKU, bersama pengacara MAN 1 OKU mengajukan laporan dugaan fitnah dan pencemaran nama baik sekolah yang di lakukan oleh ketua LSM RIB ke Polres OKU,” katanya.

Untuk laporannya sendiri, tambahnya, sudah diterima dan akan segera di tindak lanjuti, “Alhamdulillah laporannya sudah diterima dan akan segera di tindak lanjuti,” ungkapnya.

Terkait laporan adanya kepala sekolah bersama pengacara memenuhi undangan, unit Pidum satreskrim Polres OKU, membenarkan bahwa pihak sekolah MAN 1 OKU bersama ketua komite dan pengacara sudah mengklarifikasi hal tersebut.

Berita Terkait

PKS OKU Targetkan Jadi Partai Pemenang Pemilu Mendatang
Jaksa KPK Tuntut Empat Terdakwa Suap Pokir OKU
816 Peserta Ikuti UKT LEMKARI OKU, Torehkan Rekor Terbanyak di Sumsel
Dua Tahun Buron, Pelaku Curanmor Pasar Malam Ditangkap
Evaluasi Tahunan: PDAM Tirta Raja Capai Peningkatan Layanan 
278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA
PT Semen Baturaja Tegaskan Dukung Proses Hukum dan Komitmen Terhadap Tata Kelola Perusahaan
Debu, Jalan Rusak dan Janji Palsu, Warga Ring 1 Geruduk PTSB

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 22:08 WIB

PKS OKU Targetkan Jadi Partai Pemenang Pemilu Mendatang

Selasa, 18 November 2025 - 17:39 WIB

Jaksa KPK Tuntut Empat Terdakwa Suap Pokir OKU

Senin, 17 November 2025 - 09:49 WIB

816 Peserta Ikuti UKT LEMKARI OKU, Torehkan Rekor Terbanyak di Sumsel

Sabtu, 15 November 2025 - 17:25 WIB

Dua Tahun Buron, Pelaku Curanmor Pasar Malam Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 13:35 WIB

Evaluasi Tahunan: PDAM Tirta Raja Capai Peningkatan Layanan 

Berita Terbaru

NASIONAL

Danrem 072 Tinjau Jembatan Garuda, 95 Persen Siap Rampung

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:56 WIB