Kapolres OKU Imbau Warga Waspada Bencana Alam di Musim Penghujan

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 8 April 2025 - 17:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selain itu, Endro mengajak masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan.

Ia menyoroti peran saluran air yang seringkali tersumbat akibat sampah, sehingga memperburuk genangan air dan meningkatkan risiko banjir di pemukiman warga.

“Membersihkan saluran air secara rutin adalah langkah sederhana, tapi sangat penting untuk mencegah bencana,” katanya.

Endro juga mendorong warga untuk aktif berkomunikasi dengan pihak kepolisian dan aparat setempat apabila terjadi bencana atau situasi darurat.

Laporan cepat dari masyarakat, menurutnya, akan sangat membantu proses evakuasi dan penyaluran bantuan.

“Kami siap bergerak kapan pun, tapi informasi awal dari masyarakat sangat menentukan kecepatan kami dalam merespons,” tambahnya.

Dengan meningkatnya intensitas hujan dalam beberapa hari terakhir, masyarakat OKU diimbau tidak hanya menjaga diri dan keluarga, tetapi juga berperan dalam menjaga lingkungan sekitar agar tetap aman dan kondusif selama musim penghujan ini.

Penulis : jurnalis

Editor : peristiwaterkini

Berita Terkait

Jaksa KPK Tuntut Empat Terdakwa Suap Pokir OKU
816 Peserta Ikuti UKT LEMKARI OKU, Torehkan Rekor Terbanyak di Sumsel
Dua Tahun Buron, Pelaku Curanmor Pasar Malam Ditangkap
Evaluasi Tahunan: PDAM Tirta Raja Capai Peningkatan Layanan 
278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA
PT Semen Baturaja Tegaskan Dukung Proses Hukum dan Komitmen Terhadap Tata Kelola Perusahaan
Debu, Jalan Rusak dan Janji Palsu, Warga Ring 1 Geruduk PTSB
Semarak Maulid Nabi di Masjid Al-Muslimin Pasar Baru, Momentum Meneladani Akhlak Rasullullah

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 17:39 WIB

Jaksa KPK Tuntut Empat Terdakwa Suap Pokir OKU

Senin, 17 November 2025 - 09:49 WIB

816 Peserta Ikuti UKT LEMKARI OKU, Torehkan Rekor Terbanyak di Sumsel

Sabtu, 15 November 2025 - 17:25 WIB

Dua Tahun Buron, Pelaku Curanmor Pasar Malam Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 13:35 WIB

Evaluasi Tahunan: PDAM Tirta Raja Capai Peningkatan Layanan 

Senin, 3 November 2025 - 20:37 WIB

278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA

Berita Terbaru

PERISTIWA

TNI Gerak Cepat Kendalikan Dampak Erupsi Semeru Lumajang

Minggu, 23 Nov 2025 - 17:19 WIB