Kalaksa BPBD OKU Bantah Tuduhan Simpan Bantuan Bencana Untuk Pilkada

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 20 Agustus 2024 - 09:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Kalaksa BPBD OKU sedang menunjukan garasi yang dituduhkan menyimpan bantuan bencana

Foto : Kalaksa BPBD OKU sedang menunjukan garasi yang dituduhkan menyimpan bantuan bencana

OKU, Peristiwaterkini – Adanya tuduhan dari oknum masyarakat adanya penyimpanan bantuan di salah satu ruang Rumah dinas Bupati OKU, kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) OKU bantah hal tersebut.

“Sangat jahat sekali membuat opini seperti itu, apa lagi tuduhan akan di gunakan untuk pilkada itu sangat tidak benar,” tegas Kalaksa Januar Efendi, pada Selasa (20/8/2024).

Dalam keterangan tersebut Januar langsung menunjukan beberapa ruangan yang dituduhkan di rumah dinas Bupati OKU, sambil membuka dan memperlihatkan kepada awak media.

Jangan sampai menjadi fitnah ditengah masyarakat, tambahnya sambil menantang tuduhan itu untuk di buktikan.

“Kami sangat membantah keras, jangan sampai menggiring opini ke masyarakat dengan informasi yang keliru, sebaliknya kami tantang pembuktian jika oknum yang menuduh itu memerlukan pembuktian,” ucapnya.

Diungkapkan, Dalam metode penyaluran bencana, saat itu sudah sangat maksimal, di tengah kabupaten OKU sendiri yang minim penanggulangan bencana.

Berita Terkait

Kejaksaan Negeri OKU Selesaikan Kasus Laka Lantas Melalui Restorative Justice
Warga Panen Sawit, HGU PT MO Tak Sesuai Jadwal Tanam.
APBD Kabupaten OKU Tahun 2025 Resmi Disahkan, Fokus pada Pembangunan Strategis
Ratusan Warga Desa Tanjung Kemala Tolak Pelantikan Pj Kepala Desa
31 Unit Aset Rusak Dimusnahkan oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten OKU
Stabilkan Aliran Listrik, Bantuan Tiang Listrik Jln Gotong Royong Anggota DPR RI Dewi Yustisiana Terealisasi
Kericuhan Warnai Rapat Banggar DPRD OKU Bahas APBD 2025
Sinergitas dan Keharmonisan, PJ Bupati OKU dan Forkopimda Beri Kejutan Ultah PN Baturaja Dan Kejari OKU
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 07:21 WIB

Kejaksaan Negeri OKU Selesaikan Kasus Laka Lantas Melalui Restorative Justice

Kamis, 23 Januari 2025 - 22:40 WIB

Warga Panen Sawit, HGU PT MO Tak Sesuai Jadwal Tanam.

Kamis, 23 Januari 2025 - 01:13 WIB

APBD Kabupaten OKU Tahun 2025 Resmi Disahkan, Fokus pada Pembangunan Strategis

Selasa, 21 Januari 2025 - 22:12 WIB

Ratusan Warga Desa Tanjung Kemala Tolak Pelantikan Pj Kepala Desa

Jumat, 17 Januari 2025 - 10:28 WIB

31 Unit Aset Rusak Dimusnahkan oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten OKU

Berita Terbaru

KRIMINAL

Selundupkan 2 Ton Pupuk Ilegal, 2 Pelaku Diamankan Polisi

Jumat, 24 Jan 2025 - 15:31 WIB