Judi Online Gempur Yogyakarta, LBH IKA PMII DIY Tantang Pelaku

- Jurnalis

Sabtu, 9 Agustus 2025 - 17:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

‎Musthafa, Wakil Direktur LBH IKA PMII DIY, menegaskan perlunya pendekatan multi-dimensi dalam pemberantasan judi online.

‎“Harus ada penegakan hukum tegas, pemutusan akses teknologi yang digunakan, literasi digital kepada masyarakat, serta kerja sama lintas lembaga,” katanya.

‎Ia menambahkan, LBH IKA PMII DIY siap bersinergi dengan POLDA DIY dan seluruh aparat penegak hukum untuk membongkar jaringan, mulai dari pelaku lapangan hingga operator dan pemodal besar.

‎Tantangan terbesar, lanjut Musthafa, ada pada teknologi enkripsi, server luar negeri, dan peredaran uang digital yang sulit dilacak.

‎“Kita tidak boleh kalah cepat dengan para pelaku. Jika mereka bergerak dalam hitungan detik, aparat penegak hukum juga harus mampu merespons dengan kecepatan yang sama, bahkan lebih cepat,” pungkasnya.

‎Ia menegaskan bahwa pertempuran melawan judi online adalah perang melawan kejahatan terorganisir yang memanfaatkan dunia maya.

Penulis : Wawan

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

‎Kaesang Lantik Pengurus PSI DIY, Target Menang Pemilu
‎Danrem 072 Hadiri Natal Umat Kepatihan, Tegaskan Toleransi DIY
‎Agus Jabo: Pangeran Diponegoro Teladan Nasional Hadapi Krisis Kebangsaan
‎Raissa Anggiani Sambangi Yogya, Lanjutkan Kepada Yang Terhormat Album Tour
‎Haul 171 Tahun Diponegoro Digelar, Trah Tegaskan Spirit Perjuangan
‎PKK Wedomartani Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Sumatera ‎
‎Nurhayati Terharu, Tasyakuran 17 Tahun Yoga Shaking Menguatkan
Yoga Shaking Cokro Joyo Kusumo Rayakan 17 Tahun Eksistensi

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 05:08 WIB

‎Kaesang Lantik Pengurus PSI DIY, Target Menang Pemilu

Sabtu, 10 Januari 2026 - 04:39 WIB

‎Danrem 072 Hadiri Natal Umat Kepatihan, Tegaskan Toleransi DIY

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:47 WIB

‎Agus Jabo: Pangeran Diponegoro Teladan Nasional Hadapi Krisis Kebangsaan

Jumat, 9 Januari 2026 - 04:06 WIB

‎Raissa Anggiani Sambangi Yogya, Lanjutkan Kepada Yang Terhormat Album Tour

Kamis, 8 Januari 2026 - 06:55 WIB

‎PKK Wedomartani Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Sumatera ‎

Berita Terbaru