ICMI dan BAZNAS OKU Gelar Kajian dan Buka Bersama di Insaanul Hadi

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 10 Maret 2025 - 19:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto : buka bersama dan kajian di Bescam Kingstone Yayasan Insaanul Hadi

foto : buka bersama dan kajian di Bescam Kingstone Yayasan Insaanul Hadi

“Kami rutin melakukan kegiatan sosial lingkungan, namun kali ini kami berkolaborasi dengan lebih banyak komunitas sehingga dampaknya bisa lebih besar bagi masyarakat OKU,” ungkapnya.

Ketua BAZNAS OKU, Darman Safei, mengaku bangga bisa berada di tengah anak muda yang penuh semangat dalam berkontribusi untuk daerahnya.

“Saya sangat senang melihat anak-anak muda yang aktif dalam kegiatan sosial dan keagamaan. Saya berpesan agar mereka juga turut membantu BAZNAS dalam meningkatkan kesadaran masyarakat untuk saling berbagi dan membantu sesama,” katanya.

Acara ini dilanjutkan dengan tausiah dari Ustadz Ahmad Muhadi yang membawakan tema Makna Hijrah yang Sesungguhnya.

Dalam ceramahnya, Ustadz Ahmad menjelaskan definisi hijrah dalam Islam, tantangan serta cara menghadapinya, serta pentingnya istiqomah dalam berhijrah.

foto bersama di musholah Insaanul Hadi

Ia juga memberikan tiga tips agar tetap konsisten dalam hijrah, yaitu memperbanyak sholat sunnah, membaca Al-Qur’an, dan bersedekah.

Setelah tausiah, peserta bersama-sama menikmati buka puasa, kemudian melaksanakan sholat Magrib dan Tarawih berjamaah di Musholla Insaanul Hadi.

Penulis : Gunawan

Editor : peristiwaterkini

Berita Terkait

Kegiatan Rutin Ujian Kenaikan Sabuk Semester II Tahun 2025 Pengcab LEMKARI OKU
Dua Tahun Buron, Pelaku Curanmor Pasar Malam Ditangkap
Ada Telur Lalat Di Menu MBG, Pihak Ketring Hanya Disewa
Evaluasi Tahunan: PDAM Tirta Raja Capai Peningkatan Layanan 
278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA
PT Semen Baturaja Tegaskan Dukung Proses Hukum dan Komitmen Terhadap Tata Kelola Perusahaan
Debu, Jalan Rusak dan Janji Palsu, Warga Ring 1 Geruduk PTSB
Semarak Maulid Nabi di Masjid Al-Muslimin Pasar Baru, Momentum Meneladani Akhlak Rasullullah

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 09:49 WIB

Kegiatan Rutin Ujian Kenaikan Sabuk Semester II Tahun 2025 Pengcab LEMKARI OKU

Sabtu, 15 November 2025 - 17:25 WIB

Dua Tahun Buron, Pelaku Curanmor Pasar Malam Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 17:05 WIB

Ada Telur Lalat Di Menu MBG, Pihak Ketring Hanya Disewa

Jumat, 14 November 2025 - 13:35 WIB

Evaluasi Tahunan: PDAM Tirta Raja Capai Peningkatan Layanan 

Senin, 3 November 2025 - 20:37 WIB

278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA

Berita Terbaru