DPRD OKU Gelar Paripurna Ke III, LKPJ Bupati OKU Tahun 2023

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 18 Maret 2024 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Dengan terbentuknya Pansus, kami minta kepada Pj Bupati OKU untuk menugaskan para kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk hadir dalam rapat Pansus agar pembahasan LKPJ Bupati OKU Tahun 2023 dapat berjalan lancar sesuai jadwal yang telah ditetapkan,” katanya.

Pj Bupati OKU menyampaikan ringkasan LKPJ tahun 2023, menyatakan bahwa secara umum penyelenggaraan pemerintahan di Kabupaten OKU tahun 2023 telah diupayakan secara optimal mengacu pada RPJMD tahun 2021-2026 dan RKPD Kabupaten OKU tahun 2023.

“Beberapa program kerja yang masih belum optimal akan ditindaklanjuti dengan perencanaan dan program agar pelaksanaannya pada tahun anggaran berikutnya sesuai dengan target kinerja,” ucapnya di hadapan anggota DPRD Kabupaten OKU.

Lebih lanjut, Pj Bupati OKU mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada semua unsur dan segenap komponen masyarakat yang telah ikut berperan aktif dalam partisipasi proses pembangunan, baik pada proses perencanaan, pelaksanaan, maupun pengawasan.

“Kepada anggota DPRD OKU, mari kita terus melanjutkan komitmen kemitraan dan keterpaduan gerak langkah dalam upaya mewujudkan OKU yang bersih, kreatif, religius, maju, dan sejahtera,” tutupnya.(*)

Berita Terkait

‎Kaesang Lantik Pengurus PSI DIY, Target Menang Pemilu
‎Mardiono Buka Muswil IX PPP DIY, Soliditas Kader Jadi Kunci
ASN Dibirukan, Kebijakan Bupati Kulon Progo Bau Politisasi Birokrasi
‎Kehumasan Inklusif Antar Bawaslu Kota Yogyakarta Berbuah Penghargaan Nasional
PKS OKU Targetkan Jadi Partai Pemenang Pemilu Mendatang
PSI DIY Diminta Merapat ke Bawah, Jangan Cuma Jadi Pajangan Partai
PSI Bantul Gerakkan Bantuan Nyata Bangun Ketahanan Pangan Warga
Jaksa KPK Tuntut Empat Terdakwa Suap Pokir OKU

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 05:08 WIB

‎Kaesang Lantik Pengurus PSI DIY, Target Menang Pemilu

Senin, 5 Januari 2026 - 10:17 WIB

‎Mardiono Buka Muswil IX PPP DIY, Soliditas Kader Jadi Kunci

Kamis, 1 Januari 2026 - 06:36 WIB

ASN Dibirukan, Kebijakan Bupati Kulon Progo Bau Politisasi Birokrasi

Minggu, 21 Desember 2025 - 22:17 WIB

‎Kehumasan Inklusif Antar Bawaslu Kota Yogyakarta Berbuah Penghargaan Nasional

Minggu, 21 Desember 2025 - 22:08 WIB

PKS OKU Targetkan Jadi Partai Pemenang Pemilu Mendatang

Berita Terbaru

NASIONAL

Danrem 072 Tinjau Jembatan Garuda, 95 Persen Siap Rampung

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:56 WIB