Borobudur Silver Buktikan Keunggulan: Perak Yogyakarta Kembali Berkilau di Inacraft 2025

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 18 Februari 2025 - 00:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Borobudur Silver saat menerima Penghargaan dalam ajang Inacraft

Borobudur Silver saat menerima Penghargaan dalam ajang Inacraft

Dengan komitmen tinggi untuk melestarikan warisan leluhur, brand ini membuktikan bahwa seni kriya perak masih memiliki tempat di pasar nasional maupun internasional.

Prestasi ini semakin memperkuat posisi Borobudur Silver sebagai salah satu pengrajin kriya logam terbaik di Indonesia.

Meski hanya meraih nominasi ketiga, pencapaian ini menjadi bukti bahwa semangat dan dedikasi dapat membawa kerajinan perak lokal ke tingkat yang lebih tinggi.

Tak hanya menjadi kebanggaan bagi brand, kemenangan ini juga menjadi dorongan semangat bagi para pelaku industri kreatif untuk terus berkarya.

Borobudur Silver berharap penghargaan ini dapat menginspirasi lebih banyak perajin muda untuk tetap percaya pada potensi kriya Nusantara dan berani berinovasi.

“Kami ingin membuktikan bahwa perak Yogyakarta tetap berkilau dan akan terus bersinar di masa depan,” ujar Selly Sagita.

Dengan semangat pantang menyerah dan kreativitas tanpa batas, Borobudur Silver siap membawa kriya perak Yogyakarta semakin bersinar di kancah global.

Penulis : Kurniawan

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

Belajar Empati dari Lereng Merapi, Donasi Warga Mengalir ke Aceh
‎Libur Nataru 2025, Dinkes Yogya Pasang Pos Kesehatan
‎Danrem 072 Hadiri Vidcon Kapolri, Malam Tahun Baru Aman
ASN Dibirukan, Kebijakan Bupati Kulon Progo Bau Politisasi Birokrasi
‎UWM Perkuat RPL, Buka Jalan Adil Pengakuan Kompetensi
Hasto-Wawan Tinjau Pos Lilin Progo, Pastikan Keamanan Jelang Malam Tahun Baru ‎
‎Mahasiswa UWM Gelar JENTARA 2025, Lawan Punahnya Permainan Tradisional
‎Nasarudin Terpilih Aklamasi Pimpin KAUMY Periode 2025–2029

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 15:46 WIB

Belajar Empati dari Lereng Merapi, Donasi Warga Mengalir ke Aceh

Kamis, 1 Januari 2026 - 07:06 WIB

‎Libur Nataru 2025, Dinkes Yogya Pasang Pos Kesehatan

Kamis, 1 Januari 2026 - 06:44 WIB

‎Danrem 072 Hadiri Vidcon Kapolri, Malam Tahun Baru Aman

Kamis, 1 Januari 2026 - 06:36 WIB

ASN Dibirukan, Kebijakan Bupati Kulon Progo Bau Politisasi Birokrasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:42 WIB

Hasto-Wawan Tinjau Pos Lilin Progo, Pastikan Keamanan Jelang Malam Tahun Baru ‎

Berita Terbaru