Berikan Semangat, Teddy Bantu Yang Tak Tercover BPJS

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 2 Februari 2024 - 14:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : PJ Bupati OKU H Teddy Meilwansyah berikan semangat kepada Liliyasari seorang guru honorer yang terkena penyakit kangker payudara dara

Foto : PJ Bupati OKU H Teddy Meilwansyah berikan semangat kepada Liliyasari seorang guru honorer yang terkena penyakit kangker payudara dara

OKU, Peristiwaterkini – Penjabat (PJ) Bupati OKU H Teddy Meilwansyah SSTP MM MPd, menjenguk dan memberikan semangat serta bantuan secara langsung kepada Liliyasari (36) seroang guru honorer di OKU penderita kanker Payudara di rumah sakit umum daerah (RSUD) Ibnu Sutowo Baturaja, Jum’at (2/2/2024) petang.

Dalam kesempatan ini Teddy sempat berbincang secara langsung dengan Liliyasari, tampak wanita dua anak ini tetap berusaha tersenyum tegar menghadapi cobaan penyakit yang dideritanya.

“Nanti akan dirujuk ke Palembang harus mau ya bu, secepatnya segera dibawa kepalembang biar bisa segera mendapat tindakan medis,” kata Teddy saat berbincang langsung dengan Liliyasari.

Dalam hal ini, Teddy akan membantu biaya yang tidak tercover oleh BPJS, seperti biaya Konsumsi selama di Rawat di Palembang, biaya trnasportasi serta obat-obatan yang tidak di tanggung oleh BPJS.

“Kalau untuk pengobatannya ditanggung BPJS, nah kami bekerjsama dengan PGRI akan memberikan bantuan yang tidak tercover oleh BPJS, misalnya biaya konsumsi keluarga yang menjaga Liliyasari selama dirawat pasti butuh makan, biaya transportasi selama disana serta biaya obat-obatan yang mungkin tidak ditanggung BPJS itu juga akan kita bantu,” ujarnya.

Berita Terkait

278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA
PT Semen Baturaja Tegaskan Dukung Proses Hukum dan Komitmen Terhadap Tata Kelola Perusahaan
Debu, Jalan Rusak dan Janji Palsu, Warga Ring 1 Geruduk PTSB
Semarak Maulid Nabi di Masjid Al-Muslimin Pasar Baru, Momentum Meneladani Akhlak Rasullullah
Bocah Tenggelam Di Sungai Ogan Ditemukan Setelah Dua Hari Pencarian
Desa Battu Winangun Jadi Lokasi Pertama Penilaian AKU HATINYA PKK Tingkat Sumsel
Polisi Bongkar Dalang Ricuh DPRD OKU 1 September, 13 Orang Diamankan, 11 Pelajar
Bupati OKU Apresiasi Capaian Positif PDAM Tirta Raja

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 20:37 WIB

278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA

Jumat, 24 Oktober 2025 - 14:36 WIB

PT Semen Baturaja Tegaskan Dukung Proses Hukum dan Komitmen Terhadap Tata Kelola Perusahaan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 16:13 WIB

Debu, Jalan Rusak dan Janji Palsu, Warga Ring 1 Geruduk PTSB

Kamis, 18 September 2025 - 11:28 WIB

Semarak Maulid Nabi di Masjid Al-Muslimin Pasar Baru, Momentum Meneladani Akhlak Rasullullah

Selasa, 16 September 2025 - 22:39 WIB

Bocah Tenggelam Di Sungai Ogan Ditemukan Setelah Dua Hari Pencarian

Berita Terbaru

OKU

278 Siswa SMAN 2 OKU Ikuti TKA

Senin, 3 Nov 2025 - 20:37 WIB

LAMPUNG

Warga Kecubung Keluhkan Sampah Menumpuk Dan Bau

Senin, 3 Nov 2025 - 18:36 WIB

PERISTIWA

TNI Bikin Anak TK Pertiwi Kertek Makin Cinta Indonesia ‎

Senin, 3 Nov 2025 - 13:27 WIB

LAMPUNG

Poncowati Jadi Kampung Mandiri di HUT Ke-61 Transad

Senin, 3 Nov 2025 - 07:53 WIB