Program Desentralisasi Sampah Kota Yogyakarta Mulai Maret, Affan ; Awasi Ketat Agar Tidak terjadi Kebocoran

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 28 Januari 2025 - 15:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Anggota DPRD Kota Yogyakarta Komisi C Muhammad Affan

Foto : Anggota DPRD Kota Yogyakarta Komisi C Muhammad Affan

Jogja, Peristiwaterkini – Pemerintah Kota Yogyakarta melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) bersiap melaksanakan program desentralisasi tata kelola sampah di seluruh kelurahan pada awal April.

 

Program ini bertujuan untuk mengatasi persoalan sampah di Kota Yogyakarta yang mencapai 245 ton per hari.

Menurut Muhammad Affan, anggota Komisi C DPRD Kota Yogyakarta, program desentralisasi sampah ini menjadi solusi tepat untuk mengatasi persoalan sampah.

“Setiap rumah tangga dan tempat usaha wajib terdaftar di bank sampah terdekat untuk bisa diambil sampahnya secara komunal atau bersama-sama untuk dibuang ke Depo,” ujar Affan.

Program ini telah dimulai sejak Januari dengan Kecamatan Kraton dan Pakualaman sebagai percontohan.

Pada Februari, program ini akan dikembangkan ke lima kecamatan dan tujuh kecamatan pada Maret.

Penulis : Kurniawan

Editor : Peristiwaterkini

Berita Terkait

‎Lansia Yogya Tunjukkan Keteguhan Belajar di Usia Senja
Ibu Rumah Tangga Bangun Bisnis Halal, HNI Picu Gelombang Kolaborasi ‎
‎Ngayogjazz 2025 Gemparkan Imogiri Lewat Kirab Meriah Nan Spektakuler
BI DIY Dorong Terobosan Pariwisata Jogja Menuju Kelas Dunia
Bangunharjo Gumregah Fair 2025 Siap Guncang Bantul Meriah!
‎Banyu Wiguno Akhiri Penantian 36 Tahun Emas Catur Kota Yogya
‎Rifki Listianto Pimpin PAN Kota Jogja, Tegaskan Soliditas Menuju Kemenangan ‎
ARTJOG Sosialisasikan Tema Edisi ke-19: “Ars Longa: Generatio” Awali Babak Baru Dua ekade Perjalanan

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 09:00 WIB

‎Lansia Yogya Tunjukkan Keteguhan Belajar di Usia Senja

Minggu, 16 November 2025 - 21:50 WIB

Ibu Rumah Tangga Bangun Bisnis Halal, HNI Picu Gelombang Kolaborasi ‎

Minggu, 16 November 2025 - 20:46 WIB

‎Ngayogjazz 2025 Gemparkan Imogiri Lewat Kirab Meriah Nan Spektakuler

Jumat, 14 November 2025 - 16:14 WIB

BI DIY Dorong Terobosan Pariwisata Jogja Menuju Kelas Dunia

Kamis, 13 November 2025 - 23:41 WIB

Bangunharjo Gumregah Fair 2025 Siap Guncang Bantul Meriah!

Berita Terbaru